Gallery

Tool HJSplit

Written By ahmadkomputer on Kamis, 28 April 2011 | 14.44

Salah satu tool untuk memecah file jadi beberapa bagian kecil dan atau menggabungkannya kembali jadi utuh seperti semula adalah program HJSplit,langsung saja ,berikut ini adalah cara menjalankan program HJSplit:


Cara penggunaan program  HJSplit:

1. Klik dua kali program HJSplit.exe (tidak perlu diinstal)
2. Klik Split

3. Klik pada file input dan browse file yang Anda inginkan diurai( dipecah jadi kecil-kecil)
4. Klik file output jika anda ingin menempatkan file pisahannya di folder lain,jika tidak, tidak perlu di klik.
5. Tentukan ukuran Split file ( membagi file jadi ukuran kecil-kecil )
6. Klik start
7. Tunggu sampai proses selesai  dan finish

Untuk melakukan JOIN
 (menggabungkan
 file
 dari hasil fragmen HJ Split)

1. Klik dua kali program HJSplit.exe (tidak perlu diinsatal)
2. Klik join
3. Klik pada file input dan browse file yang ingin Anda bergabung(hanya ekstensi file .001 dan sisanya secara otomatis akan langsung diekstrak ,tapi pastikan semua file yang akan digabungkan terletak dalam folder yang sama.
4. Klik file output jika Anda ingin menempatkan file hasilnya dalam folder yang berbeda,tetapi bila ingin menempatkan file hasilnya dalam folder yang sama tidak perlu klik file output.
5. Klik start
6. Setelah proses selesai ,finish.

Mudah bukan??
Selamat mencoba
Blog, Updated at: 14.44

0 comments:

MENERIMA ORDER E BOOK DALAM DVD SILAHKAN CALL 0852-1730-9068 (WA/LINE)

Diberdayakan oleh Blogger.

Facebook

Featured Post (Slider)

Tech Post

Ad Home

Combine

Horizontal

Vertical1

Vertical2

Gallery

Portfolio

Video Of Day

Recent Comments

Tech Post

Social Icons

Featured Slider

Scrolling box

Popular Posts

Popular Posts